Our Wedding Invitation
Amel & Hendri
“What counts in making a happy marriage is not so much how compatible you are, but how you deal with incompatibility. A great marriage is not when the perfect couple comes together. It is when an imperfect couple learns to enjoy their differences.”
Kepada Yth. Bapak / Ibu /Saudara/i
Nama Tamu

The Wedding of
Amel & Hendri
Sabtu, 15 Februari 2025

A
H
“ Dan di antara tanda-tanda (kebesaran) -Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya "
( Ar-Ruum ayat 21 )
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta'ala, Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i, untuk menghadiri Resepsi Pernikahan kami.
The Bride

Amelia Karlinda Uswatun Khasanah
Putri dari
Bapak Sutrisno Dan Ibu Warsini
The Groom

Hendri Rahmadi
Putra dari
Bapak Rasno Dan Ibu Suginem
wedding event

Akad Nikah
Sabtu, 15 Februari 2025
Pukul: 09.00 WIB
Bertempat di
Kediaman Mempelai Wanita
Blok B Satelit Rt.022/Rw.007

Resepsi
Sabtu, 15 Februari 2025
Pukul: 11.00 WIB-Selesai
Bertempat di
Kediaman Mempelai Wanita
Blok B Satelit Rt.022/Rw.007
Tahun 2018
Tahun 2018 kisah kami bermula saat kami masih duduk di bangku SMA. Kami berkenalan dari sosial media. Saling bertukar cerita satu sama lain dan kami berteman. Lalu kembali asing karna kami mempunyai pasangan masing-masing.
Tahun 2020
kami dekat lagi, lebih sering berkomunikasi dan kami resmi pacaran. Kami LDR dan belum pernah bertemu dari awal berkenalan sampai 2022. Selama berpacaran kami pertama bertemu di tahun 2022. Karna jarak yg jauh Belilas-Sorek 2, sejak saat itu kami bertemu 1 bulan sekali bahkan sampai 3 bulan sekali.
Dan di awal tahun 2024
kami bertunangan. Saling mengikat janji setia satu sama lain. Semakin banyak lika-liku di dalam hubungan kami. Susah senang kami lalui bersama, berbagai godaan dan masalah muncul. Tapi kami tetap meyakinkan satu sama lain bahwa kami bisa melewati semua ujian yang ada ketika kami mencoba memantapkan hati untuk 1 orang. Hingga sampai di titik ini.
Dan yaa, kami bisa melewati sampai di titik sekarang. Di tahun 2025 ini, kami berniat untuk melangsungkan pernikahan, saling mengikat janji suci dalam ikatan pernikahan. Kami siap untuk menghadapi masa depan bersama dengan saling cinta dan dukungan satu sama lain. Melaksanakan ibadah terpanjang dan seumur hidup di dalam pernikahan kami berdua. Semoga keluarga kami sakinah mawadah dan warahmah. Diberi perlindungan, keberkahan dan kebahagiaan selalu oleh Allah SWT. Aamiin.
Our Gift

Terima Kasih
Amel & Hendri
Sabtu, 15 Februari 2025
