Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Maha suci Allah yang telah menciptakan mahluk-Nya berpasang-pasangan. Ya Allah, perkenankanlah kami merangkaikan kasih sayang yang Kau ciptakan diantara kami untuk mengikuti Sunnah Rasul-Mu dalam rangka membentuk keluarga yang sakinah, mawaddah, warahmah.
Save The Date
Senin, 02 Februari 2026
09.00 WIB
Kantor KUA Tembilahan
Sabtu, 07 Februari 2026
11.00 WIB - Selesai
Gedung Datuk Laksamana Mangku Diraja, Pangkalan Kerinci Barat, Pangkalan Kerinci, Kab. Pelalawan
"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
"
Ar Ruum;21
Perjalanan Cinta Kami
Tak ada yang menyangka bahwa sebuah pertemuan singkat akan menjadi awal dari segalanya. Diantara miliaran kemungkinan, semesta memilih untuk mempertemukan kami dalam satu waktu yang tak terduga, memulai cerita yang telah Tuhan gariskan.
Perjalanan kami bukan hanya tentang kebahagiaan, tapi tentang proses saling mendewasakan. Kami belajar menyatukan perbedaan, membangun fondasi kepercayaan, dan meyakini bahwa setiap tantangan adalah cara kami untuk semakin kokoh sebagai satu kesatuan.
Dititik ini, kami memilih untuk berhenti mencari. Momen lamaran menjadi bukti nyata dari kesungguhan hati, sebuah pernyataan bahwa kami siap melangkah lebih jauh. Kami memilih untuk saling menjaga, mulai dari detik ini hingga selamanya.
Amplop Digital
Doa restu keluarga, sahabat, serta rekan-rekan semua di pernikahan kami sudah sangat cukup sebagai hadiah, namun jika memberi merupakan tanda kasih, kami dengan senang hati menerimanya dan tentunya semakin melengkapi kebahagiaan kami.
"Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan do'a restu kepada kedua mempelai
"
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Kirimkan Ucapan